Bacakan Amanat Kapolres, Kapolsek Makale Pimpin Upacara di SMPN 3 Tator
Polrestanatoraja.com – Pada hari senin tanggal 21 Oktober 2019 sekitar jam 07.30 wita Kapolsek Makale AKP YACOB PARINDING memimpin upacara di SMP NEGERI 3 MAKALE kec.makale selatan kab.Tana Toraja. Dalam kesempatan tersebut Kapolsek makale membacakan amanat Kapolres Tana Toraja serta memberikan himbauan kamtibmas kepada peserta upacara antara lain mengenai penyebaran Read more…