Personil Polsek Mengkendek Pengamanan Acara Rambu Solo’ ( ma’ papura) di Kelurahan Rantekalua
Polrestanatoraja.com – Kamis tanggal 17 Oktober 2024 pukul 10.30 wita, personil Polsek Mengkendek melaksanakan monitoring dan pengamanan dalam acara Rambu Solo’ ( Ma’ papura ) Almh. Puang Rano Makkasau di Kel. Rantekalua Kec. Mengkendek Kab.Tana Toraja
Dalam giat tersebut Personil melakukan monitoring dan pengamanan serta melakukan pengaturan arus lalin dan juga mengedukasi keluarga agar tetap menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat.
0 Comments