Bhabinkamtibmas Polsek Saluputti door to door di Wilayah binaan

Published by admin on

Polrestanatoraja – Jumat tanggal 09 Agustus 2024, sekitar pukul 11.30 Wita, Bhabinkamtibmas Polsek Saluputti Bripka Veryanus Hardi melaksanakan sambang Ke wilayah Binaan bertempat di Lemb. Burasia Kec. Bittuang Kab. Tana Toraja.

 

Sehubungan dengan Giat tersebut Bhabinkamtibmas menghimbau kepada masyarakat untuk tidak membuat sampah sembarang tempat sebagai langkah pencegahan terjadi bencana alam seperti tanah longsor, banjir badang, pohon tumbang dan sebagainya, agar masyarakat setempat selalu waspada dan hati hati, serta masyarakat harus bijak menanggapi berita media sosial jangan mudah terpengaruh/terprovokasi sehingga dapat terjadi kesalahpahaman yang dapat memicu konflik dalam masyarakat.

 

Kegiatan sambang tersebut dilaksanakan dalam rangka menjalin silaturahmi antara Bhabinkamtibmas dengan masyarakat setempat dalam menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif, dan apabila ada kejadian yang berpotensi menimbulkan gangguan keamanan dan ketertiban agar segera disampaikan kepada Bhabinkamtibmas.

 

 


0 Comments

Leave a Reply

Avatar placeholder

Your email address will not be published. Required fields are marked *