Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Menghadiri Rapat Penetapan Penerima BLT Dan Pembentukan Tim Satgas Covid -19

Published by admin on

Polrestanatoraja.com – Sabtu , tanggal 02 Mei 2020 sekitar pukul 09.00 wita Bhabinkamtibmas polsek mengkendek Aipda Amos Manda Bersama Babinsa Sertu Semuel Pande menghadiri rapat penetapan penerima bantuan langsung tunai (BLT) dan pembentukan tim satgas covid-19 yang di pimpin oleh kepala lembang marinding Bapak Devi Taba Bangapadang dan di buka langsung Oleh Camat mengkendek Bapak Yulius Sa’pang sampelino dalam giat tersebut di hadiri oleh Ketua Bpl ,tokoh masyarakat,kepala kampung,ketua Rt,para hakim adat,para hansip,tokoh agama,ketua pkk bertempat di gedung gereja toraja jemaat marinding kec.mengkendek kab.tana toraja

Bhabinkamtibmas menyampaikan bahwa dalam rangka mencegah penyebaran Covid 19 agar menghindari kerumunan lebih dari empat orang serta tidak keluar rumah dan selalu menjaga kebersihan dan setelah selesai melakukan aktufitas agar selalu mencuci tangan dengan menggunakan sabun dan selalu memakai masker


0 Comments

Leave a Reply

Avatar placeholder

Your email address will not be published. Required fields are marked *