Sosialisasi Pencegahan Dan Memutus Rantai Virus Corona Serta Pencegahan Balap Liar

Polrestanatoraja.com – Sabtu Tanggal 20 Juni 2020 Regu 2 Patroli Gabungan dipimpin oleh Kasat Binmas Akp. Ridwan,sh melaksanakan Patroli Gabungan dan Memberikan Himbauan kepada Masyarakat agar tdk berkumpul dan segera membubarkan diri kembali kerumah masing masing, memberikan Sosialisasi Maklumat KAPOLRI Dalam rangka Mencegah Penyebaran Virus Corona Serta Melakukan Pencegahan Balap Read more

Pemasangan Spanduk Hari Bhayangkara Ke-74

Polrestanatoraja.com – Rabu tanggal 17 Juni 2020, sekitar pukul 15.00 wita, dilakukan pemasangan spanduk Hari Bhayangkara ke-74, Polres Tana Toraja. Adapun lokasi pemasangan spanduk dilakukan di : 1. Pos Lantas Makale, pusat jalan utama. 2. Pemasangan spanduk di depan komplek pasar seni Makale, akses jalan utama. Keterangan : Lokasi pemasangan Read more

Sat Sabhara Dan Sat Lantas Melaksanakan Patroli Bersama

Polrestanatoraja.com – Rabu tanggal 10 Juni 2020 sekitar pukul 16.10 WITA. personil Sat Sabhara Dan Sat Lantas Polres Tana Toraja melaksanakan patroli obyek Vital di Bandara TORAJA AIRPORT Dalam rangka memberikan himbauan tentang Maklumat Kapolri guna mencegah Covid 19. Selain itu, patroli tersebut mengantisipasi terjadinya balapan Liar (BALI) dirunway Bandara Read more

Atroli Regu Ii Polres Tana Toraja Di Toraja Airport

Polrestanatoraja.com – Jumat Tanggal 02 juni 2020 sekitar pukul 15. 45 Wita. Personil polres Tana Toraja melaksanaka patroli wilayah di Toraja Airport buntu kunyi kec. Mengkendek kab. Tana toraja. Giat patroli ini dilaksanakan pada sore hari guna mengantisipasi terjadinya Balapan Liar (BALI) yang berada didalam lokasi bandara buntu kunyi. melaksanakan Read more

Personil Polres Tana Toraja Bagi Takjil Buka Puasa Ditengah Dampak Pandemi Corona

Polrestanatoraja.com – Kepedulian terhadap kondisi sosial masyarakat yang terjadi di tengah pandemi Corona terus di galakkan oleh Jajaran Polres Tana Toraja melalui berbagai bentuk kepedulian. Pandemi Corona yang masih berlangsung hingga memasuki pertengahan bulan suci ramadhan tahun ini menyebabkan pelaksanaan ibadah puasa bagi umat muslim di Tana Toraja terasa berbeda Read more