Bhabinkamtibmas Polsek Mengkendek Melaksanakan Penggalangan Dan Himbauan Tentang Protokoler Kesehatan
Polrestanatoraja.com – Selasa tanggal 20 Oktober 2020 pukul 11.00 wita bertempat di dusun tanete lembang Palipu’ kec. Mengkendek kab.Tana Toraja Bhabinkamtibmas Polsek Mengkendek Aipda Amos Manda melaksanakan penggalangan terhadap warga binaan dan bhabinkamtibmas mengambil kesempatan dan himbauan warga binaan tentang pentinggnya menggunakan masker untuk memutus mata rantai penyebaran pandemi covid19. Read more









