Kapolsek Makale Dampingi Sosialisasi SMA Kemala Taruna Bhayangkara di SMP Pelita Bangsa, Edukasi Kamtibmas Siswa dan Guru
Tana Toraja, 6 November 2025 — Sebagai bagian dari upaya peningkatan pendidikan dan keamanan di lingkungan sekolah, Bhabinkamtibmas Polsek Makale mendampingi Kapolsek Makale AKP Yohanis Sampe bersama Kanit Provost Bripka Hendrikus S.H dalam kegiatan sosialisasi dan pengenalan SMA Kemala Taruna Bhayangkara kepada guru dan siswa SMP Pelita Bangsa, Kelurahan Manggasa, Read more









