Aiptu Silvanus Madika Ingatkan Warga Jangan Terjerat Judi Online
TANA TORAJA – Sebagai upaya meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat, Bhabinkamtibmas Polsek Saluputti, Aiptu Silvanus Madika, melaksanakan kegiatan sambang di wilayah binaan, Rabu (7/1/2026), bertempat di Kadundung, Lembang Kadundung, Kecamatan Masandai, Kabupaten Tana Toraja. Kegiatan sambang ini bertujuan untuk mempererat silaturahmi dan kerja sama antara aparat Kepolisian dengan warga binaan, Read more









