Pererat Sinergi Polri dan Warga Lewat Sambang Bhabinkamtibmas di Tambunan
Tana Toraja – Dalam rangka mempererat silaturahmi sekaligus menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Bhabinkamtibmas Polsek Makale melaksanakan kegiatan sambang ke warga binaan pada Senin, 19 Januari 2026 sekitar pukul 16.30 Wita. Kegiatan sambang tersebut berlangsung di Lingkungan Mandetek, Kelurahan Tambunan, Kecamatan Makale Utara, Kabupaten Tana Toraja. Dalam kesempatan itu, Bhabinkamtibmas Read more









