Bhabinkamtibmas Edukasi Warga Lembang Banga Agar Lingkungan Aman dan Kondusif
Tana Toraja, 29 Oktober 2025 — Bhabinkamtibmas Polsek Saluputti, Aipda Remska Pallawa, melaksanakan kegiatan sambang dan silaturahmi ke warga binaan di Tandingan, Lembang Banga, Kecamatan Rembon, pada Rabu (29/10/2025) pukul 11.30 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat hubungan kerja sama antara Polri dan masyarakat serta meningkatkan sinergi dalam menjaga keamanan Read more









