Bhabinkamtibmas Polsek Mengkendek menghadiri kegiatan sosialisasi penelusuran Adat dan budaya di Lembang Palipu’
Polrestanatoraja.com – Selasa tanggal 22 Oktober 2024, sekitar pukul 09.00 Wita, Bhabinkamtibmas Polsek Mengkendek Aiptu Amos Manda menghadiri kegiatan sosialisasi penelusuran Adat dan budaya di Lembang Palipu’ bertempat di Aula kantor lembang Palipu’ kec. Mengkendek Kab.Tana Toraja. Kegiatan tersebut dihadiri oleh kepala Lembang bapak semuel manukrante ,ketua Bpl bersama anggotanya,tokoh Read more…