Bhabinkamtibmas Polsek Mengkendek melakukan sambang di Lembang palipu
Polrestanatoraja.com – Pada hari Jumat tanggal 01 Maret 2024 Pukul 12.00 wita, Bhabinkamtibmas Polsek Mengkendek Aiptu Amos Manda’ melaksanakan sambang di wilayah binan bertempat di Rt.Pao dusun palipu Lembang palipu Kec. Mengkendek Kab. Tana Toraja .
Dalam giat tersebut, Bhabinkamtibmas melaksanakan sambang memberikan himbauan kepada warga binaan agar tidak membuang sampah sembarangan keselokan atau kesungai yang berdampak pada penyempitan sempadan sungai. Menghimbau warga binaan untuk mengatisipasi terjadinya di lokasi rawan longsor agar meningkatkan kewaspadaan.
Serta waspada terjadinya pohon tumbang yang sekitar pekarangan rumah yang dapat menimbulkan gangguan Keamanan dan apabila terjadi hal yang tidak dinginkan agar segera menghubungi / melaporkan kepemerintah setempat atau bhabinkamtibmas untuk ditindak lanjuti
0 Comments