Tim Survey Lembaga Akreditasi Mengecek Fasilitas Klinik Adelweis Polres Tana Toraja
TANA TORAJA — Kapolres Tana Toraja AKBP Malpa Malacoppo, menyambut kedatangan tim survey lembaga akreditasi fasilitas kesehatan primer koordinator wilayah XXIX Provinsi Sulawesi Selatan didepan Gerbang Mapolres Tana Toraja, Selasa (19/12/23) Kedatangan Tim survey di Mapolres Tana Toraja bertujuan untuk mengecek fasilitas baik secara administri maupun secara fisik ruangan Read more…