Bhabinkamtibmas Polsek Makale Sambang Dikantor Kelurahan Tiromanda

Published by admin on

Polrestanatoraja.com – Rabu 18 Oktober 2023 Pukul 10.00 wita, Bhabinkamtibmas polsek Makale Bripka Anthonius Ruru, Melaksanakan sambang dikantor kelurahan tiromanda Kec. Makale selatan Kab.Tana Toraja

Kegiatan sambang bhabinkamtibmas ini bertujuan untuk selalu menjalin hubungan silahturahmi antara Aparat Kelurahan tiromanda dengan pihak Polsek Makale agar tercipta hubungan yang harmonis dan kerjasama yang baik.

Dalam kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas mengedukasi dan mengingatkan kepada staf kelurahan tiromanda untuk memberikan pelayanan prima dan tidak memungut biaya kepada masyarakat yang ingin mengurus kelengkapan surat-surat.

Categories: POLSEK MAKALE

0 Comments

Leave a Reply

Avatar placeholder

Your email address will not be published. Required fields are marked *