Bhabinkamtibmas Polsek Saluputti Sambang Di Warga Binaan Kecamatan Rantetayo
Polrestanatoraja.com – Pada hari Kamis anggal 03 agustus 2023 sekitar jam 10.00 wita, Bhabinkamtibmas Polsek Saluputti Aipda Demianus Rombe melaksanakan Sambang dan Monitoring di Lembang Tonglo kecamatan Rantetayo Kab. Tana Toraja. Pada kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas menyampaikan himbauan-himbauan Kamtibmas kepada warga dan aparat Dusun maupun Lembang untuk selalu bersama-sama menjaga situasi Read more…