Jaga Sinergitasm, Bhabinkamtibmas menyambangi aparat kelurahan Talion
Polrestanatoraja.com – Senin tanggal 31 Juli 2023 pukul 11.00 wita, bertempat di kantor Kel. Talion Kec. Rembon, Kab. Tana Toraja.
Bhabinkamtibmas Polsek Saluputti Aipda Remska Pallawa menyambangi aparat kelurahan Talion untuk lebih mempererat tali silaturahmi sekaligus berbincang- bincang tentang situasi keamanan dan ketertiban di wilayah binaan menjelang pemilu serentak tahun 2024 dan apabila ada hal-hal yang dapat mengganggu Kamtibmas supaya langsung melaporkan ke Polsek Saluputti atau Bhabinkamtibmas.
0 Comments