Bhabinkamtibmas Polsek Saluputti mengunjungi warga di wilayah binaan 

Published by admin on

Spread the love

Polrestanatoraja.com – Selasa tanggal 18 Juli 2023 pukul 09.00 Wita Bhabinkamtibmas Polsek Saluputti Aipda Oktovianus Linggi melaksanakan Sambang ke wilayah binaan di paku, Lembang Sa’tandung, Kecamatan Saluputti, Kab Tana Toraja.

Dalam giat sambang yang dilaksanakan Bhabinkamtibmas mengunjungi warga di wilayah binaan guna melakukan pendekatan dengan warga binaan agar mereka dapat berpartisipasi dalam hal kamtibmas; seperti menjaga keamanan dilingkungan masing-masing, serta dapat memberikan informasi kepada petugas bilamana ada hal-hal yg membutuhkan kehadiran petugas.


0 Comments

Leave a Reply

Avatar placeholder

Your email address will not be published. Required fields are marked *