Sambang Bhabinkamtibmas Mengunjungi Warga Yang Berduka
Polrestanatoraja.com – Rabu tanggal 14 Juni 2023 pukul 13.35 Wita Bhabinkamtibmas Polsek Mengkendek BRIGPOL SILVESTER S. MANGGUALI, SH melaksanakan sambang ke tempat kegiatan masyarakat di wilayah Binaan tepatnya di dusun buntu Lesen, Lembang Ke’pe’ Tinoring,Kecamatan Mengkendek, Kab Tana Toraja.
Dalam pelaksanaan sambang Bhabinkamtibmas mengunjungi warga yang berduka dan sementara membuat pondok untuk upacara adat kematian pada kesempatan tersebut Bhabinkamtibmas menggalang warga agar tetap menjaga situasi yang kondusif.
0 Comments