Bhabinkamtibmas menghadiri rapat pleno terbuka rekapitulasi DPSHP di kantor kecamatan bittuang

Polrestanatoraja.com – Senin tanggal 5 Juni 2023 pukul 09.30 wita, bertempat di kantor kecamatan kec bittuang , Kab. Tana Toraja.
Bhabinkamtibmas Polsek Saluputti Briptu Dirman Satria,sh bersama Babinsa sertu Samuel menghadiri kegiatan rapat pleno terbuka rekapitulasi daftar pemilih sementara hasil perbaikan (DPSHP) akhir pemilu tahun 2024.
Hadir dalam kegiatan tersebut:
1.Camat Bittuang Marthen P.Talla
2.ketua PPK Mamanglo Palangi bersama anggota.
3.Anggota PPS
4.Panwaslucam
5.Pimpinan parpol
Adapun hasil rekapitulasi daftar pemilih hasil perbaikan (DPSHP) akhir pemilu tahun 2024 PPS Kecamatan bittuang sebanyak pemilih 12.954
0 Comments