Kapolsek Bonggakaradeng Melakukan Upaya Mediasi Permasalahan Ternak Liar

Published by admin on

Polrestanatoraja.com – Senin tanggal 20 Maret 2023 pukul 10.10 wita, Kapolsek Bonggakaradeng IPTU ISKANDAR ADHASYIM, SH bersama Anggota Polsek Bonggakaradeng melaksanakan Upaya mediasi Pemasalah Ternak Liar hingga merusak tanaman warga masyarakat Dusun Semba Lemb. Buakayu

Dalam giat tersebut di hadiri oleh Camat Bonggakaradeng bersama staf, Lurah Ratte Buttu, Kepala Lembang Buakayu, Ketua RT Semba dan Masyarakat

Bahwa dalam upaya mediasi tersebut tidak membuah hasil karena pemilik Ternak An. Saprianto Paonganan tidak hadir dalam pertemuan tersebut sehingga kegiatan di lanjutkan dengan musywarah antara Masyarakat dan Pemerintah Lembang Buakayu tentang Ketertiban Ternak Liar di Dusun Semba Lembang Buakayu.

Adapun hasil musyawarah/ kesepakatan bersama ditangkan dalam surat kesepakatan bersama yang di tanda tangani oleh semua pihak yang hadir (dokumen terlampir)

Ada himbaun yang di sampaikan Kapolsek Bonggakaradeng agar permasalahan yang di hadapi masyarakat tentang ternak liar yang merusak tanaman warga agar dapat menempuh jalur hukum dengan melaporkan ke polres untuk penanganan tindak pidana ringan maupun menempuh jalur hukum lain yang di atur oleh undang-undang sehingga di harapkan warga dalam menghadapi permasalahan ternak liar tidak main hakim sendiri dan Atau tidak menimbulkan permasalahan baru


0 Comments

Leave a Reply

Avatar placeholder

Your email address will not be published. Required fields are marked *