Personil Polsek Sangalla Melakukan Patroli Dialogis Di Wilayah Binaan
Polrestanatoraja.com – Pada hari Selasa tanggal 13 September 2022 pukul 10.00 wita. Personil Polsek Sangalla Aiptu Tiranda bersama Aipda Yudistira melaksanakan Patroli Dialogis di SD Gantaran Kec Sangalla.
Kanit Sabhara Aiptu Tiranda memberikan himbauan Kamtibmas dan jalin komunikasi dengan pihak Sekolah sehubungan dengan kesalahpahaman yang terjadi antara orang Tua Murid dengan Guru Sekolah selanjutnya pihak terkait di arahkan ke Kantor Polsek Sangalla untuk lakukan Mediasi.
0 Comments