Personil Polsek Mengkendek Patroli Di Sekitar Wilayah Hukum Polsek Mengkendek

Published by admin on

Spread the love

Polrestanatoraja.com – Kamis tanggal 25 Agustus 2022 sekitar pukul 20.00 Wita bertempat di wilayah hukum Polsek Mengkendek telah dilakukan Patroli oleh Personil Polsek Mengkendek.

Adapun sasaran Patroli yakni Akses jalan masuk bandara Toraja Airport untuk mengantisipasi adanya kumpulan-kumpulan anak muda yang nongkrong dan menggunakan Lem VOX seperti yang viral saat ini di media sosial.
Adapun sasaran lain yakni SPBU minanga untuk mengantisipasi adanya antrian panjang dan penyalahgunaan BBM bersubsidi.


0 Comments

Leave a Reply

Avatar placeholder

Your email address will not be published. Required fields are marked *