Kapolsek Makale Melakukan Himbauan Prokes pada acara Rambu Solo
Polrestanatoraja.com – Kamis Tanggal 24 Maret 2022 pukul 10.00 Wita yang bertempat di Tongkonan Ada’ Kel.Kampen Kec. Makale Kab.Tana Toraja, Kapolsek Makale IPTU BUNGA SALU, S.Sos melaksanakan monitoring dan pemantauan Prokes Serta Rambu Solo’. Dalam Giat tersebut Kapolsek Makale menghimbau kepada masyarakat yg hadir agar memperhatikan protokol kesehatan termasuk tetap Read more…