Penanganan Covid Diperketat, Kendaraan Yang Masuk di Wilayah Tana Toraja Disemprot Cairan Disinvektan

Polrestanatoraja.com – Tana Toraja — Tegakkan PPKM Level IV, Kapolres Tana Toraja AKBP Sarly Sollu, S.IK, M.H, terus berupaya melakukan kegiatan – kegiatan yang dapat memutus mata rantai covid 19 di wilayah hukum Kab. Tana Toraja, Jumat 30/7/21 Sore ini Kapolres bersama Danramil Makale beserta Camat Makale Selatan nampak terlihat berada Read more…

Bhabinkamtibmas Bersama Satgas Lakukan Pengawasan Penerapan Prokes covid 19

Polrestanatoraja.com – Jumat 30 Juli 2021, Bhabinkamtibmas Bripka Jemi Palinggi, dan aparat lembang dan Satgas covid- 19, melaksanakan monitoring dan pengawasan protokol kesehatan di kantor Lembang Sillanan, Kec. Gandasil Kab. Tana Toraja. Dalam giat tersebut dilakukan monitoring giat masyarakat yang mengundang banyak orang, dan tidak mengindahkan status PPKM pada wilayah Read more…

Bhabinkamtibmas Polsek Saluputti Sambang Dan Himbauan Kepada Warga Binaan

Polrestanatoraja.com – Jumat tanggal 30 Juli 2021 sekitar pukul 10.30 wita Bhabinkamtibmas Polsek Saluputti Aipda M. Ilham melaksanakan giat sambang dan memberikan himbauan kamtibmas terhadap warga binaan di Lembang Paku Kec. Masanda Kabupaten Tana Toraja. Dalam kesempatan ini petugas bhabinkamtibmas menyambangi warga untuk mengingatkan tentang kepatuhan terhadap protokol kesehatan dalam Read more…

Bhabinkamtibmas Polsek Sangalla Lakukan Himbauan di Masjid Baiturrahman

Polrestanatoraja.com – Personil Polsek Sangalla Polres Tana Toraja Pada hari ini Jumat tanggal 30 Juli 2021 pukul 12.02 Wita bertempat di Masjid Baiturrahman Lemb.Tokesan Kec.Sangalla Selatan Kab.Tana Toraja Bhabinkamtibmas Polsek Sangalla Briptu Suhendar Laksanakan Himbauan pada jamaah dengan merujuk pada Surat Edaran Bupati Tana Toraja mengikuti Prokes sebagai upaya pecegahan Read more…

Bhabinkamtibmas Polsek saluputti pemantauan covid 19 di wilayah binaan

Polrestanatoraja.com – Jumat tanggal 30 Juli 2021 pukul 11.55 Wita giat Bhabinkamtibmas Polsek saluputti aiptu Joni melaksankan giat pendampingan pemantauan covid 19 dari kadis pertanian sebagai pemantau tingkat kab Tator dan kecamatan Rantetayo di pasar Rantetayo Kec. rantetayo kab.tana toraja. Adapun Dalam giat tersebut Bhabinkamtibmas memberikan himbauan kepada masyarakat Terkait Read more…

Operasi Yustisi di wilayah hukum polsek Makale

Polrestanatoraja.com – Jumat tanggal 30 Juli 2021 pukul 10.00 wita, di lingkungan Sanda Bili Kel. Sanda Bili Kec.Makale Selatan Kab.Tana Toraja Giat Operasi Yustisi * Dalam Rangka Penerapan Disiplin dan Penegakan Hukum Protokol Kesehatan, Pencegahan dan Pengendalian Covid-19*. Bentuk Giat : – Melakukan Himbauan Memakai masker,Cuci Tangan, Jaga Jarak dan Read more…