Bhabinkambtimas Polsek Makale laksanakan sambang di wilayah binaan

Polrestanatoraja.com – Kamis Tanggal 22 Juli 2021 jam 11.00 wita, Bhabinkamtibmas Polsek Makale Aipda Syaharuddin melaksanakan sambang dan himbauan protokol kesehatan di wilayah binaan RT 01 Lingkungan Kampung baru Kelurahan Bombongan kecamatan Makale Kabupaten Tana Toraja.
Dalam giat tersebut Bhabinkamtibmas memberikan Himbauan Prokes 5 M yaitu selalu Memakai masker, jaga jarak, mencuci tangan, menghindari kerumunan dan mengurangi mobilitas.
0 Comments