Bhabinkamtibmas Polsek Saluputti Sambangi Warga Binaan

Polrestanatoraja.com – Kamis Tanggal 27 Mei 2021 jam 15.00 wita, Bhabinkamtibmas Polsek Saluputti Bripka Sima somalinggi, Sambangi warga binaan di Lembang Ra’bung kec. Saluputti Kab.Tana Toraja.
Dalam kegiatan tersebut Bhabinkamtibmas memberi himbauan kepada masyarakat untuk selalu mengikuti protokoler covid 19 yaitu mencuci tangan,hindari kerumunan, menjaga jarak, memakai masker apabila berkativitas di luar rumah, sesuai dengan anjuran pemerintah
Pada kesempatan tersebut juga bhabinkamtibmas menghimbau warga binaan agar selalu mewaspadai bencana tanah longsor mengingat sekarang ini musim hujan selanjutnya bhabinkamtibmas mengingatkan warga binaan untuk segera melaporkan kepada bhabinkamtibmas bilamana dalam wilayah tersebut ada kegiatan judi sabung ayam.
0 Comments