Bhabinkamtibmas Polsek Saluputti Patroli Penerapan Protokol Kesehatan Di Wilayah Binaan
Polrestanatoraja.com – Senin tanggal 28 Desember 2020 sekitar pukul 13.30 wita Bhabinkamtibmas Polsek Saluputti Aipda M. Ilham melaksanakan patroli penerapan dan kepatuhan terhadap protokol kesehatan di Lemb. Paku Kec. Masanda Kabupaten Tana Toraja. Dalam kesempatan ini petugas bhabinkamtibmas menghimbau kepada warga yang sedang melakukan aktifitas untuk selalu mematuhi protokol kesehatan Read more…