Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa Lakukan Pam Rambu Solo’ di Eranbatu

Polrestanatoraja.com – Selasa 29 Desember 2020, Bhabinkamtibmas Polsek Mengkendek Aipda Daud Beny Nasang bersama Babinsa Serda Sukirman melaksanakan pengamanan pesta Rambu Solo’ Alm. Antonius Paretta (Ne’ Nisa ) di Eranbatu Dusun Baturondon, lembang Gasing Kec. Mengkendek, Tana Toraja.
Dalam kegiatan tersebut, Bhabinkamtibmas bersama Babinsa memantau protokoler kesehatan pada kegiatan tersebut. Selain itu juga memberikan himbauan pada warga untuk mematuhi protokoler kesehatan dalam memutus mata rantai covid 19.
0 Comments