Bhabinkamtibmas Polsek Mengendek Galang Warga Untuk Jaga Kamtibmas

Polrestanatoraja.com – Senin 20 Nopember 2020 Bhabinkamtibmas Polsek Mengendek Aipda Daud B. Nasang melaksanakan giat penggalangan terhadap masyarakat untuk jaga kamtibmas tetap aman, di dusun tangti lembang buntu tangti kec. megkendek kab. tana toraja.
Bhabinkamtibmas juga memberikan himbauan agar senantiasa ikut serta berperan untuk menjaga kamtibmas dalam menghadapi pilkada Tana Toraja tahun 2020, dan tetap patuhi protokoler kesehatan untuk memutus mata rantai penyebaran covid 19.
0 Comments