Police Goes To School, Unit Kamsel Sat Lantas Sosialisasi Di SMA Kristen Makale
Polrestanatoraja.com – Ps. Kanit Kamsel Sat Lantas Polres Tana Toraja Aipda Syukri Rahman melaksankan kegiatan Police Goes to School di SMA Kristen Makale kami menghimbau dan mensosialisasikan, mengedukasi siswa-siswi agar tetap mematuhi tata tertib berlalu lintas sesuai UU No. 22 tahun 2009, antara lain sbb ;
– Anak di bawah umur dilarang berkendara sepeda motor
– menggunakan helm ber SNI, baik pengendara maupun boncengannya,
– tidak menggunakan knalpot brong/racing
– tidak berboncengan lebih dari satu,
– tidak ugal-ugalan
– kelengkapan kendaraan tdk di preteli, baik itu kaca spion, lampu sein, dan lampu depan serta lampu stop.
– dilarang menggunakan HP saat berkendara.
0 Comments