Polsek Sangalla Kawal pelaksanaan Pesta adat Rambu Solo

Polrestanatoraja.com – Selasa tanggal 28 Juni 2022 pukul 13.00 Wita Bertempat di To’kalosi Kel.Tongko sarapung Kec. Sangalla Kab. Tana Toraja.
Personil Polsek Sangalla yang di pimpin Kapolsek Sangalla IPTU MUH. AKSAN SUWARDY melaksanakan PAM ,WAS , Monitoring pelaksanaan rangkaian pesta adat rambu solo’ prosesi pemakaman Almh. BALI BANDASO
Kapolsek menghimbau kepada keluarga almarhum dan seluruh masyarakat yang hadir tetap patuhi protokol kesehatan agar penyebaran covid 19 dapat di antisipasi sehingga pelaksanaan kegiatan masyarakat dapat terlaksana dengan baik dan lancar.
Tak lupa pula dihimbau kepada seluruh Masyarakat yang hadir setelah pelaksanaan kegiatan tersebut agar tidak ada kegiatan judi sabung ayam atau pun kegiatan judi lainnya.
0 Comments