Bhabinkambtimas Polsek Sangalla lakukan sambang di Pasar Sangalla
Polrestanatoraja.com – Jumat 11 Maret 2022 jam 10.00 wita, Bhabinkamtibmas Polsek Sangalla Aiptu Tiranda melaksankan Sambang di Pasar Sangalla Lemb. Saluallo Kec. Sangalla Utara Kab. Tana Toraja.
Bhabinkamtibmas memberikan himbauan agar tetap mematuhi protokol kesehatan pada saat beraktifitas di manapun untuk memutuskan penyebaran virus covid19.
Selanjutnya disampaikan agar tetap mematuhi aturan berlalulintas saat mengendarai sepeda motor juga Bhabinkamtibmas memberikan himbauan kamtibmas kepada masyarakat agar mari bersama-sama menjaga keamanan dan menciptakan situasi yang aman kondusif.
0 Comments