Bhabinkamtibmas bersama Nakes Puskesmas Makale pemantauan pasien Isoman

Polrestanatoraja.com – Senin tanggal 13 September 2021 pukul 15.00 Wita, Bhabinkamtibmas Polsek Makale Aipda Syaharuddin bersama Nakes Puskesmas Makale Padri, Amd. Kep melakukan pemantauan Pasien Komfirmasi Positif Covid-19 bertempat di lingkungan Tombang Kelurahan Batupapan kecamatan Makale Kabupaten Tana Toraja.
Selain pemantauan pihak Puskesmas sekaligus memberikan tambahan Vitamin dan obat2an yg dibutuhkan selama menjalani Isoman.
Dalam Giat tersebut Bhabinkamtibmas tetap mengingatkan yg bersangkutan Agar tetap menjaga Protokol kesehatan serta tdk meninggalkan rumah selama Isoman.
0 Comments