Personil Polsek Mengkendek Mendatangi TKP Rumah Warga Yang Tertimpa Pohon

Published by admin on

Polrestanatoraja.com – Senin tanggal 09 November 2020 Jam 14.30 wita personil piket SPK C Polsek Mengkendek Aiptu OKTAVIANUS bersama PS. Kanit Sabhara AIPTU MARTHINUS.S mendatangi TKP rumah yang tertimpah Pohon Sengon yang sudah lapuk yang berlokasi A’batu Dsn Karanga’ Batu Lembang Buntu Tangti Kec. Mengkendek Kab. Tana Toraja.

Adapun Pemilik rumah Sbb:
NAMA : ANREAS BITTI PELOBO
UMUR : 64 TAHUN
PEKERJAAN : TANI
AGAMA : KRISTEN KATHOLIK
ALAMAT :A’BATU

Dalam giat tersebut personil polsek mengkendek bersama anggota TNI dari Koramil Mengkendek ikut mengepakuasi barang milik korban kerumah yang sedang dibangun oleh korban yang berada disamping TKP karena kondisi rumah yang tertimpah pohon tersebut sudah tidak layak huni akibat sudah lapuk.
Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut namun mengalami kerugian materil diperkirakan sekitar Rp.5.000,000 – (lima juta rupiah) Tindakan yang diambil yaitu menghubungi pihak BNPB Kab Tana Toraja serta menghubungi petugas PLN serta berkoordinasi dengan pemerintah setempat.


0 Comments

Leave a Reply

Avatar placeholder

Your email address will not be published. Required fields are marked *